Pendidikan Islam Integratif Berbasis Karakter

Authors

  • Mukarromah Mukarromah Dosen INI Dalwa Bangil Pasuruan

Keywords:

Pendidikan, Integratif dan Karakter

Abstract

Perdebatan terkait dikotomi pendidikan masih diperbincangkan. Sering kita mendengar istilah fakultas agama dan fakultas umum, sekolah agama dan sekolah umum, sehingga terdapat kesan bahwa agama berjalan tanpa dukungan iptek. Begitu sebaliknya, pendidikan umum hadir tanpa sentuhan agama. Akibatnya, mata pelajaran masih bersifat terkotak-kotak. Di samping itu, problem dekadensi moral marak terjadi dikarenakan pendidikan kurang mengarah kepada pembentukan insan kamil. Out put pendidikan belum berhasil menciptakan generasi yang memiliki karakter yang baik, maka solusi poblem-problem tersebut adalah melalui aplikasi pendidikan Islam integratif berbasis karakter.

Downloads

Download data is not yet available.

Downloads

Published

2017-08-13

How to Cite

Mukarromah, Mukarromah. 2017. “Pendidikan Islam Integratif Berbasis Karakter”. Jurnal Pendidikan Islam 6 (1):87-120. https://ejournal.uiidalwa.ac.id/index.php/jpi/article/view/33.

Issue

Section

Articles